Lirik Lagu Tak Lekang Oleh Waktu - Kerispatih
Seputih cinta ini
Ingin kulukiskan di dasar hatiku
Kesetiaan janjiku
Untuk pertahankan kasihku padamu
Bukalah mata hati
Ku masih cumbui bayang dirimu di dalam mimpi
Yang mungkin takkan pernah
Membawamu di genggammu
Dirimu di hatiku
Tak lekang oleh waktu
Meski kau bukan milikku
Intan permata yang tak pudar
Tetap bersinar
Mengusik kesepian jiwaku
Ku coba memahami
Bimbangnya nurani
Tuk pastikan semua
Tak akan kuingkari
Terlalu banyak cinta yang mengisi datang dan pergi
Namun tak pernah bisa
Lenyapkanmu di benakku
Lirik Tak Lekang Oleh Waktu - Kerispatih
Entri Lain
- Lirik Lagu Satu Hari Di Bulan Juni - Tulus
- Lirik Lagu Gerimis Mengundang - Zamani (Slam)
- Lirik Selepas Berpisah - Fitri Hakim
- Lirik Lagu Goyang Dumang -Cita Citata
- Lirik Lagu Warna Dunia - Siti Nurhaliza
- Lirik Lagu A Sky Full Of Stars - Coldplay
- Taylor Swift - All You Had To Do Was Stay Lyrics
- Yana Samsudin - Aku Pasrah (Lirik)
- Lirik Sesuatu Yang Tak Mungkin -ZiaBella
- Lirik Lagu Hakeleh - SonaOne
Permalink: Lirik Tak Lekang Oleh Waktu - Kerispatih
Categories Lirik Lagu
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 Komen:
Post a Comment